Tag Archives: kesehatan

10 Cara Membangun Kepercayaan pada Anak Sejak Usia Dini

Dalam perjalanan anak menuju masa dewasa, mengembangkan rasa percaya diri dan percaya diri merupakan langkah penting yang akan memberikan dampak positif dalam jangka panjang. Sejak dini, penting bagi orang tua untuk terlibat aktif dalam membentuk landasan keyakinan anak. Di bawah ini adalah 10 cara penting yang harus diketahui para ibu untuk membantu membangun kepercayaan pada […]

Panduan Orang Tua : Cara Mengubah Pola Tidur Anak

Pola tidur anak yang berantakan dikarena kebiasaan anak yang kurang baik dalam pola tidurnya. Selain itu, pengaruh obat, kondisi ruang tidur yang kurang nyaman, bahkan mengidap penyakit tertentu dapat menjadi faktor hal tersebut. Dampak yang ditimbulkan dari pola tidur anak yang berantakan atau terbalik, yakni terganggunya kesehatan mental dan emosional, gangguan kesehatan fisik, gangguan pertumbuhan […]

Memeriksa 5 Mitos yang Sering Membingungkan Wanita Hamil

Banyaknya motis-mitos tentang kehamilan membuat seorang ibu hamil mengkhawatirkan diri dan anaknya. Padahal mitos-mitos tersebut belum tentu membahayakan karena belum tahu fakta dibaliknya. Oleh karena itu, seorang ibu hamil sebaiknya mencari informasi terlebih dahulu tentang mitos-mitos kehamilan agar tidak khawatir berlebihan. Simak faktanya di bawah ini! Faktanya seorang ibu hamil dibolehkan untuk meminum kopi, tetapi […]

Lindungi Anak dari Cyberbullying!

Media sosial merupakan laman atau platform yang digunakan oleh banyak orang. Platform ini merupakan tempat untuk seseorang beinterkasi, berekspresi, dan membagikan hal apa saja kepada orang lain. Tidak jarang pengguna media sosial adalah  anak-anak atau remaja. Penggunaan media sosial yang berlebih akan menimbulkan dampak negatif. Salah satunya kejahatan dunia maya, yakni cyberbullying. Menurut Hinduja dan […]

Screen Time : Punya Dampak Buruk

Perkembangan teknologi sangatlah pesat dan dapat dirasakan oleh setiap kalangan usia, termasuk anak-anak. Penggunaan televisi, komputer, laptop, ponsel pintar, atau elektronik lainnya yang didukung oleh internet sehingga dapat menampilkan hiburan. Pengenalan elektronik tersebut pada zaman sekarang pasti dilakukan oleh orang tua kepada anaknya. Namun, apakah itu selalu berdampak baik? Lalu bagaimana dengan istilah screen time? […]

Alasan Memilih ASI Ekslusif untuk Bayi

ASI ekslusif merupakan pemberian air susu ibu untuk bayi sebagai sumber nutrisi utama selama enam bulan lamanya, tanpa memberikan makanan atau minuman lain. Semua kandungan nutrisi pada ASI sangat diperlukan oleh bayi, seperti protein, lemak, karbohidrat, vitamin, mineral, dan zat kekebalan yang mengandung antibodi untuk melindungi bayi dari penyakit dan infeksi virus. Setelah enam bulan, […]

Membimbing Anak dalam Berpuasa: Langkah-langkah Praktis untuk Orangtua

Puasa dalam konteks agama Islam merupakan ibadah diharuskan untuk menahan diri dari makan, minum, dan beberapa kegiatan tertentu lainnya selama waktu tertentu dari terbitnya matahari hingga terbenamnya matahari selama satu bulan. Tujuan puasa bisa bermacam-macam, termasuk meningkatkan kesadaran spiritual, mendekatkan diri kepada Tuhan, serta mendapatkan pengalaman menahan diri untuk memahami penderitaan orang lain yang kurang […]

Anak Mulai Picky Eater, Harus Bagaimana?

Fase picky eater merupakan fase dimana ketika anak masih mau mengonsumsi makanan baik yang sudah maupun yang belum dikenalnya, tetapi menolak untuk mengonsumsi dalam jumlah cukup. Penyebabkan anak menjadi picky eater adalah terlambat mengenal tekstur makanan dan tidak diberikan makanan yang bervariasi. Hal tersebut dapat dicegah dengan cara mengenalkan kepada anak tentang tekstur-tekstur makanan dan […]

Susu Kambing Etawa Bagus untuk Tumbuh Kembang Anak?

Susu kambing etawa memiliki nutri yang berbeda dengan susu sapi. Dari segi kandungannya, susu sapi memiliki kalori dan lemak yang lebih rendah dibandingkan susu kambing, yaitu 149 kkal dan 8 gram. Namun, beberapa orang khususnya anak-anak alergi terhadap susu sapi. Alergi ini disebabkan oleh kandungan protein yang paling umum ditemukan pada susu hewani, yakni  alpha […]

Begini Cara yang Benar untuk Menjaga dan Merawat Perlindungan Kulit pada Bayi

Pentingnya penggunaan krim wajah untuk bayi dan anak menjadi perhatian utama bagi para orang tua di Indonesia, khususnya dalam menjaga kesehatan kulit mereka, terutama skin barrier (pelindung kulit). Seperti yang diketahui, skin barrier adalah lapisan terluar kulit yang mengandung ceramide, kolesterol, dan asam lemak yang bertugas melindungi kulit dan tubuh dari kerusakan. Dr. Matahari Arsy, […]

Open chat
1
Ada yang bisa saya bantu?
Hello
Seamat datang di dfrcollection.com